Mencetak IC BGA :
- Cabut IC BGA ,olesi fluc di atas ic setelah itu blower saat ic sudah terasa agak bergoyang angkat menggunkan pinset. Blower di atur : Udara = 2-3, Panas : 4 –6 / 275 – 350°C.
Gambar Pemberian flux pada mesin hp
- Hidupkan Solder Manual ini di gunakan untuk membersihkan kaki kaki ic bga yg baru kita cabut
- Rapikan kaki – kaki(pin) IC dan tempat ic di mesin dengan solder.
![]() |
| Gamabar Merapikan pin ic |
- Bersihkan IC dengan tiner / cairan IPA.
- Tempelkan kaki IC pada lubang – lubang plat BGA ( sesuai dengan jumlah kak IC / jumlah lubang plat cetak boleh lebih banyak dari pada jumlah kaki IC BGAnya ).
- Presisikan kaki IC BGA dengan lubang plat cetak BGA
- Bila sudah presisi,rekatkan isolasi kertas keplat cetak BGA nya.
- Olesi lubang – lubang plat cetak BGA dengan timah pasta / solder paste Ratakan & jangan belepotan.
Gambar setelah di olesi dengan timah pasta
- Blower plat cetak BGA sampai timah pasta mencair semua & sempurna.
- Diamkan plat cetak & IC BGA kurang lebih 1 menit.
- Setelah itu cuci plat cetak & IC BGA nya dengan tiner atau cairan IPA
- Lepas IC BGA dari plat cetak BGA,Kemudian cuci lagi IC BGA nya dengan tiner atau cairan IPA
Gambar Hasil dari mencetak kaki ic bga




Comments
Post a Comment